Header Ads

Aghnan Pramudihasan
  • Breaking News

    Punai Gading di Sekre Bionic

    Tidak seperti biasanya mungkin jika saya update seperti ini. Ya mungkin ini karena seekor Punai gading yang berada dalam sangkar di Sekre Bionic.

    Burung Punai gading ini ditemukan pertama kali oleh Bima dan Mas Ucup di kebun biologi UNY. Pada saat ditemukan, burung ini dalam keadaan terjerat senar atau benang layang-layang. Hal ini membuat sayap Punai gading terluka sehingga tidak mampu terbang.

    Si Punai pun dilepaskan dari siksaan dan dimasukkan di dalam kadang. Setelah itu kandang diletakkan di kebun biologi. Karena ditakutkan tidak ada yang merawat, Bionic pun merawatnya.

    Sampai kapan si Punai akan di sekre? Sampai dia mampu terbang pastnya.

    Salam habituasi

    @Aghnanisme
    7DE98CF2

    No comments

    Terima kasih sudah berkunjung.
    Tinggalkan komentar Anda dan kami akan mengunjungi halaman Anda.